MAKARA OF HEALTH SERIES


MAKARA OF HEALTH SERIES
MAKARA Seri Kesehatan (MAKARA of Health Series) is a scientific journal which publishes original articles on new knowledge, research or applied research and other development related to health cases. The journal is published by the Directorate of Research and Community Services, Universitas Indonesia and provides a broad-based forum for the publication and sharing of ongoing research and development in health study. The paper to be presented in this journal is addressed to the editorial office or e-mail. The complete information regarding the procedures to send an article is available in each volume and on its website. All articles will be subjected to double-blind peer review process following a review by the editors. MAKARA Seri KESEHATAN was formally published under the name of MAKARA Seri Kesehatan dan Kedokteran that was the improvement of Jurnal Penelitian Universitas Indonesia MAKARA, which has been published since Januari 1997. Starting from 2008, the journal has been periodically published twice a year (June and December). Full text articles are available from Volume 6 No. 1 April 2002 free of charge.


MAKARA Seri KESEHATAN merupakan jurnal ilmiah yang menyajikan artikel orisinal tentang pengetahuan dan informasi riset atau aplikasi riset dan pengembangan terkini yang berhubungan dengan kesehatan. Jurnal MAKARA Seri KESEHATAN telah terakreditasi B (SK Dirjen Dikti No.81/DIKTI/Kep/2011 berlaku November 2011-2016). Jurnal ini merupakan sarana publikasi dan ajang berbagi karya riset dan pengembangannya di bidang kesehatan. Pemuatan artikel di jurnal ini dialamatkan ke kantor editor. Informasi lengkap untuk pemuatan artikel dan petunjuk penulisan artikel tersedia di dalam setiap terbitan. Artikel yang masuk akan melalui proses seleksi mitra bestari dan atau editor. Jurnal ini terbit secara berkala sebanyak dua kali dalam setahun (Juni dan Desember). Pemuatan naskah tidak dipungut biaya. MAKARA Seri KESEHATAN adalah peningkatan dari MAKARA Seri Kesehatan dan Kedokteran sebagai penyempurnaan dari Jurnal Penelitian Universitas Indonesia MAKARA yang terbit sejak Januari 1997.

Editorial Board
Chief Editor:
Dewi Susanna
(Faculty of Public Health, Universitas Indonesia, INDONESIA)


Editors:
  • Sudijanto Kamso (Faculty of Public Health, Universitas Indonesia, INDONESIA)
  • Veni Hadju (Faculty of Public Health, Universitas Hasanuddin, INDONESIA)
  • J. Mukono (Faculty of Public Health, Universitas Airlangga, INDONESIA)
  • Purwantyastuti (Faculty of Medicine, Universitas Indonesia, INDONESIA)
  • Ali Gufron (Gadjah Mada Medical Center, INDONESIA)
  • Anto Rahardjo (Faculty of Dentistry, Universitas Indonesia, INDONESIA)
  • Setyowati (Faculty of Nursing, Universitas Indonesia, INDONESIA)
  • Dono Widiatmoko (University of Salford, UK)
  • Bariah Mohd. Ali (Universiti Kebangsaan Malaysia, MALAYSIA)
  • Ulrich Laaser (Univ. of Bielefeld, GERMANY)
  • Laura Sima (Yale University, USA)
  • Ahmad Shahrul Nizam Isha (Institute for Health Behaviour Research, Ministry of Health, MALAYSIA)
  • Mohd. Razman Salim (Univeristi Teknologi Malaysia, MALAYSIA)
  • Pornpimol Kongtip (Mahidol University, THAILAND)
  • Nurlaila Marasabessy (Politeknik Kesehatan Maluku, INDONESIA)
  • Chawthip Boromtanarat (STOU, THAILAND)
  • Akisi Renovo (Fiji National University, FIJI ISLANDS)
  • Santha Muller (Fiji National University, FIJI ISLANDS)
  • Supa Pengpid (University of Limpopo, SOUTH AFRICA)
  • Shagdarsuren Oyunbileg (Millenium Challenge Account-Mongolia, MONGOLIA)

Vol 15, No 2 (2011): Desember

Table of Contents

Articles

HUBUNGAN FAKTOR RISIKO INDIVIDU DAN LINGKUNGAN RUMAH DENGAN MALARIA DI PUNDUH PEDADA KABUPATEN PESAWARAN PROVINSI LAMPUNG INDONESIA 2010 PDF
Kholis Ernawati, Budi Soesilo, Rifqatussa’adah .
PEMBERDAYAAN KELUARGA PADA ANAK BALITA PNEUMONIA DI RUMAH SAKIT: PERSEPSI PERAWAT ANAK DAN KELUARGA PDF
Nani Nurhaeni, Heriandi Sutadi, Yeni Rustina, Bambang Supriyatno
DAMPAK INTERVENSI KELOMPOK COGNITIVE BEHAVORIAL THERAPY DAN KELOMPOK DUKUNGAN SOSIAL DAN SIKAP MENGHARGAI DIRI SENDIRI PADA KALANGAN PENDERITA KANKER PAYUDARA PDF
Namora Lumongga Lubis, Mohamad Hashim Bin Othman
ASPEK KENYAMANAN PASIEN LUKA KRONIK DITINJAU DARI TRANSFORMING GROWTH FACTOR β1 DAN KADAR KORTISOL PDF
Elly Nurachmah, Heri Kristianto, Dewi Gayatri
EXAMINATION OF ACID-FAST BACILLI IN SPUTUM USING MODIFIED LIGHT MICROSCOPE WITH HOMEMADE LIGHT EMITTING DIODE ADDITIONAL ATTACHMENT PDF
Aryo Tedjo, Anis Karuniawati, Prawoto ., Subari A. Riyanto, Anwar S. Ibrahim
SUBCELLULAR LOCALIZATION OF BETA CATENIN IN COLORECTAL NON NEOPLASTIC AND NEOPLASTIC LESIONS PDF
Diah Rini Handjari, Pamela Abineno, Budiningsih Siregar
PREVALENSI HIV PADA IBU HAMIL DI DELAPAN IBU KOTA PROVINSI DI INDONESIA TAHUN 2003-2010 PDF
Toha Muhaimin, Besral .

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 3.0 License.

ISSN: 1693-6728

Penulis : Dedi Setiawan ~ Sebuah blog yang menyediakan berbagai macam informasi

Artikel MAKARA OF HEALTH SERIES ini dipublish oleh Dedi Setiawan pada hari . Semoga artikel ini dapat bermanfaat.Terimakasih atas kunjungan Anda silahkan tinggalkan komentar.sudah ada 0 komentar: di postingan MAKARA OF HEALTH SERIES
 

0 comments:

Post a Comment